Jumat Berkah, berbagi Nasi Kotak di Masjid Umar Bin Khattab Jatinegara Jakarta Timur

DSC_0607

Yayasan Persahabatan Islam Utsmani (YPIU) berbagi Nasi Jumat di Masjid Umar Bin Khattab Jatinegara Jakarta Timur. Pada kesempatan kali ini YPIU membagikan sebanyak 55 porsi kepada jamaah sholat jumat.

Meraih Berkah dengan Sedekah Nasi untuk Sesama di Hari Jum’at

Jumat adalah hari dimana pahala sedekah ternyata membawa pahala yang luas, karena Rasullah Shallallahu Alahi Wa Salam bersabda “pahala sedekah berlipat ganda pada hari Jumat.”

Ini bisa menjadi upaya dalam menyempurnakan Amalan kita. Tepat di Hari Jum’at bisa melalui kegiatan Sedekah Nasi untuk orang-orang yang senantiasa berjuang mencari nafkah untuk keluarganya.

Mohon doanya dari Bapak Ibu Kakak sekalian, semoga Program Jumat Berkah seperti ini dapat dijalankan secara berkelanjutan agar tercapai manfaat yang luas bagi masyarakat sekitar. Kami juga hendak memfasilitasi dan mengajak seluruh orang baik untuk bisa mendukung program kebaikan bersama ini.

Bagi sahabat Utsmani, serta donatur, kami persilahkan dan dekatkan kesempatan berbagi untuk sesama melalui program ini. Berapapun nilainya insyaallah akan membantu dan berkah.

Program ini juga turut berperan dari sisi Pemberdayakan Umkm, karena paket nasi jum’at berkah ini kami pesan melalui program binaan Rembang Peduli.  Meraih Berkah, untuk sesama melalui Sedekah Nasi di Hari Jum’at.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *